Jangan paksa Singa untuk berhenti mengaum. Karena auman itu yang menjaga wibawa hutan.
Jangan paksa Singa untuk memotong taringnya. Karena taring itu yang membuatnya diperhitungkan.
Jangan paksa singa menumpulkan kukunya. Karena tajam kukunya yang membuat cengkeramanya kuat bertahan.
Takutlah ketika hutan sudah hilang wibawanya. Takutlah ketika hutan tiada penjaganya.
Kenapa tidak kau suruh singa itu mengaum untuk menggetarkan musuhmu.
Kenapa tidak kau suruh singa itu mencakar dan mengoyak dzolimnya penghuni dunia.
Sedang Sang junjungan Rasulullah SAW pun tidak pernah menyuruh Umar menumpulkan pedangnya.
Rasulullah pun tidak pernah menyuruh Umar melemahkan kekerasannya hingga setan takut bertemu dengannya.
Tarakan senja.... dalam duka Indonesia
Muhammad Rozai (04/04/2016)
Related Posts :
[BREAKING NEWS] Arab Saudi Mengeksekusi Mati Tokoh Syi'ah
Yang paling ditunggu hukuman matinya adalah Nimr Al Nimr, tokoh syi'ah Saudi yang paling getol mencaci maki para sahabat dan istri nabi. A… Read More...
Prabowo: Kita Harus Memilih, Hidup Sebagai Ksatria atau Hidup Sebagai Kurawa
Mantan capres sekaligus Ketum Gerindra Prabowo Subianto hari ini, Sabtu (2/1/2016), lewat jejaring Facebook yang memiliki 9 juta lebih fol… Read More...
Gubernur Aceh Berikan Rp 2,5 M untuk Hafidz
BANDA ACEH - Gubernur Aceh, dr H Zaini Abdullah memberikan penghargaan (Ikramiah) untuk 300 penghafal Alquran (Hafidz dan Hafidzah) Aceh 1… Read More...
Hari Ini, Tahun 1492, Adzan Terakhir Berkumandang di Bumi Andalusia
Tepat sholat Isya, pada malam 2 Januari 1492 M, di menara masjid Bayazin Granada inilah untuk terakhir kalinya azan di kumandangkan secara… Read More...
Imam Hasan Al-Banna Dan Tas Kecilnya
Imam Hasan Al Banna rahimahullah merupakan seorang da'i besar dan mujahid dakwah yang telah banyak memberikan arti keteladanan bagi kita s… Read More...
0 Response to ""Jangan paksa Singa untuk berhenti mengaum""
Posting Komentar